5.00
(1 Rating)

Bab 6 Mengekspresikan Keadilan melalui Karya Puisi

Categories: Bahasa Indonesia
Wishlist Share
Share Course
Page Link
Share On Social Media

About Course

Gambar 6.1

Ilustrasi || sumber: @warna.creative

Pertanyaan pemantik

  1. Apa yang kalian ketahui tentang puisi?
  2. Apa yang kalian ketahui tentang unsur-unsur pembentuk teks puisi?
  3. Apa ciri-ciri atau karakteristik teks puisi?
  4. Siapa penulis puisi yang kalian kenal gemar menyuarakan keadilan atau kebenaranya melalui karyanya?

Pada bab ini, kita akan mempelajari secara mendalam teks puisi melalui berbagai aktivitas pembelajaran. Setelah melalui berbagai aktivitas pembelajaran tersebut, kalian diharapkan mampu memahami, menganalisis, menilai, menanggapi, dan membacakan puisi dengan baik.

Course Content

A. Memahami Pengertian dan Karakteristik Puisi

  • Kegiatan 1
    00:00
  • Kegiatan 2
    00:00

B. Mengidentifikasi Tema dan Suasana dalam Teks Puisi

C. Menyajikan Pembacaan Puisi dengan Ekspresif dan Kreatif

D. Memahami Teknik Membaca Puisi

Student Ratings & Reviews

5.0
Total 1 Rating
5
1 Rating
4
0 Rating
3
0 Rating
2
0 Rating
1
0 Rating
8 bulan ago
sangat bagus
Scroll to Top